Penerapan Kurikulum Merdeka di SMK N 14 Bandung, Nadia: “Lumayan Menguntungkan juga!”

Friday, 16 Dec 2022 02:12:56
Penulis : Ristan Media | Editor :

Bagikan :

Screenshot_20221216-062846_YouTube

Pada kanal YouTube Dkv 14 Official, dalam segmen talkshow: Ada Apa dengan Kurikulum Merdeka (14/12/22), Nadia Chairunnisa menanggapi perihal penerapan kurikulum merdeka yang sudah diterapkan di SMK N 14 Bandung.

Menurutnya penerapan kurikulum merdeka ini lumayan menguntungkan bagi para siswa-siswi.

“Buat siswa-siswi yang notabene akademisnya mungkin kayak dari segi pengetahuan itu kurang apa ya kurang ngerti atau gimana, nah dari kurikulum merdeka ini dapat poin lebih tuh ya dari nilai keaktifan mereka jawab atau bertanya. Kurikulum merdeka tuh plusnya gitu,” tutur Nadia.

Hal lain yang Nadia rasakan selama pembelajaran menggunakan kurikulum merdeka ini pun tentunya ada kesulitan tersendiri, seperti untuk membagi waktu dalam mengerjakan projek dan untuk mengatur anggota-anggota di dalam kelompoknya.

Lebih lanjut, Nadia beserta kawan-kawannya ini memiliki projek yang disebut P5 dengan mengusung tema narkotika dan pornografi. Projek tersebut termasuk projek besar yang akan  ditampilkan di depan umum.

“Dalam projek ini, kita seperti membuat modul lalu di presentasiin gitu. Nah di dalam project ini juga kita nggak bisa sembarangan cuma tinggal ngerjain. Harus ada proposal rancangan kegiatan, terus rancangan pembagian tugasnya dan lain sebagainya. Jadi, kayak organisasi gitu sih,” ucap Nadia. (NA)

Ristan Media

Bale Ristan

2 thoughts on “Penerapan Kurikulum Merdeka di SMK N 14 Bandung, Nadia: “Lumayan Menguntungkan juga!”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Terbaru

1 week ago

Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) adalah sebuah organisasi resmi satu-satunya di sekolah yang diakui oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia sejak 21 Maret 1970. Organisasi ini memiliki peran sebagai penggerak siswa untuk aktif berkontribusi di sekolah. Selain itu, juga untuk membina dan…

2 weeks ago

Literasi memang tidak bisa dilepaskan dari bahasa. Seseorang dikatakan memiliki kemampuan literasi apabila ia telah memperoleh kemampuan dasar berbahasa, yaitu membaca dan menulis. Jadi, makna dasar literasi sebagai kemampuan baca tulis merupakan pintu utama bagi pengembangan makna literasi secara lebih luas. Budaya literasi tentunya sangat…

2 weeks ago

Pendidikan dipandang sebagai hal yang paling pokok dalam hidup ini yang sekaligus keberhasilannya menjadi kunci dasar dalam membuka pintu kebijakan manusia. Salah satunya adalah pendidikan Vokasi atau Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Kemajuan pendidikan Vokasi diharapkan dapat memberikan input yang bagus untuk kemajuan Indonesia. Seperti dibentuknya…

2 weeks ago

Hari Sabtu adalah hari ke enam dalam seminggu dan biasanya dianggap sebagai hari libur bagi banyak orang di seluruh dunia. Ini adalah hari ketika kebanyakan orang bebas dari rutinitas kerja atau sekolah mereka dan dapat menikmati waktu untuk bersantai, menjalankan kegiatan hobi, atau menghabiskan waktu…

Rekomendasi untuk Anda

Sekolah Menengah Kejuruan

WhatsApp Image 2023-09-15 at 12.28.43

OSIS, Gerakan Perubahan Untuk SMK N 1 Kwanyar

Screenshot 2023-09-12 113944

Literasi Award 2023, Siswa Vokasi Boyong Juara

Screenshot 2023-09-09 142556

Sekolah Percontohan Pengembangan Hasil Bumi

Screenshot 2023-09-06 142314

Expo SMK Teaching Factory se-Banyuwangi